Sungai Tiung,Kecamatan Cempaka

Kategori: Kegiatan kecamatan

PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD S.A.W

Kecamatan Cempaka mengadakan Acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Aula Kantor Kecamatan Cempaka. Pada kesempatan tersebut ikut berhadir Camat Cempaka, Lurah lingkup Kecamatan Cempaka, Kapolsek Cempaka, Ketua MUI Kecamatan Cempaka, Ketua LPM tingkat Kecamatan, Ketua Forum RT/RW tingkat Kecamatan dan seluruh Karyawan-Karyawati se-Kecamatan Cempaka.

DPRD BERSAMA PEJABAT LINGKUNGAN KECAMATAN CEMPAKA SERAP ASPIRASI MASYARAKAT

Bertempat di Aula Kecamatan Cempaka dilaksanakan kegiatan kunjungan kerja Komisi 1 DPRD Kota Banjarbaru bersama dengan pejabat Dinas Sosial Kota Banjarbaru, Camat Cempaka, Lurah Lingkup Kecamatan Cempaka dan Kepala Puskesmas Cempaka membahas tentang kualitas Pelayanan Kesehatan Masyarakat, dan juga pembahasan tentang bantuan sosial yang tepat sasaran di lingkungan Kecamatan Cempaka.

Pembukaan Rekening Penerima Bantuan

 Kegiatan proses pembukaan rekening Bank untuk Masyarakat penerima bantuan PKH (Program Keluarga Harapan) di wilayah Kecamatan Cempaka yang diselenggarakan di Aula Kantor Kecamatan Cempaka.

GERAKAN BEBARASIH SERENTAK MASYARAKAT

Sebagai bentuk partisipasi Gerakan Masyarakat Babarasih Beimbai Banjarbaru Emas Kecamatan Cempaka bersama dengan SKPD lainnya melakukan kegiatan Gotong Royong di 4 Kelurahan wilayah Kecamatan Cempaka. Kegiatan tersebut dihadiri seluruh Karyawan-Karyawati se-Kecamatan Cempaka dan SKPD lainnya, seluruh unsur-unsur Anggota Masyarakat dan organisasi terkait. Pada kesempatan tersebut Camat Cempaka beserta dengan 4 Lurah se-Kecamatan Cempaka berharap agar…
Read more

PEMILIHAN KETUA LPM TINGKAT KECAMATAN

Kecamatan Cempaka mengadakan kegiatan Pemilihan Ketua LPM Tingkat Kecamatan masa jabatan 2025-2030 di Aula Kecamatan Cempaka. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat Cempaka, Ketua LPM tingkat Kota Banjarbaru, Sekretaris Camat, Kepala Seksi Pemerintahan serta perwakilan yang memiliki hak suara yaitu Ketua LPM tingkat Kelurahan dan Anggotanya, Lurah se-Kecamatan Cempaka, Tokoh Masyarakat serta perwakilan dari Kecamatan Cempaka.…
Read more

PEMILIHAN KETUA FORUM RT/RW TINGKAT KECAMATAN

Kecamatan Cempaka mengadakan kegiatan Pemilihan Ketua Forum RT/RW Tingkat Kecamatan masa jabatan 2025-2030 di Aula Kecamatan Cempaka. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat Cempaka, Ketua Forum RT/RW tingkat Kecamatan Cempaka, Sekretaris Camat, Kepala Seksi Pemerintahan serta perwakilan yang memiliki hak suara yaitu Ketua Forum RT/RW tingkat Kelurahan dan Anggotanya. Pada kesempatan tersebut Camat Cempaka berharap kegiatan…
Read more

PERSIAPAN PENGAMANAN PILKADA KOTA BANJARBARU

Camat Cempaka bersama dengan Jajaran Kepolisian, TNI, Satpol-pp Kota banjarbaru dan Linmas se-Kecamatan Cempaka bersama-sama melaksanakan kegiatan Monitoring, pengamanan dan pengawasan terhadap PILKADA Ulang Kota Banjarbaru dengan mengadakan kunjungan ke TPS dan fasilitas penyimpanan dan perhitungan kotak suara di Kantor Kecamatan Cempaka.

TIM MONEV RT MANDIRI MELAKUKAN PENGAWASAN USAHA KELOMPOK MASYARAKAT

(Selasa,21/11/2023) Camat Cempaka, Staf Ahli Kota Banjarbaru, Sekretaris Camat, Lurah Bangkal, UPT terkait dan Tim Monev Kecamatan Cempaka melaksanakan kegiatan pengawasan dan pembinaan kepada Kelompok Masyarakat penerima bantuan sosial RT Mandiri di Kelurahan Bangkal.

Usaha Pemko Dalam Penanggulangan Banjir

Selasa (17/10/2023) Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin, menyampaikan usaha Pemko Banjarbaru dalam penanggulangan banjir yang kerap terjadi di Cempaka, usaha itu yaitu pembangunan Embung di Gunung Kupang. Hal tersebut ia sampaikan kepada warga saat dialog / audiensi dengan masyarakat di lingkungan Kecamatan Cempaka, di Aula Kantor Camat Cempaka, Selasa (17/10/2023). “Jadi kenapa…
Read more

GOTONG ROYONG MENCEGAH WABAH PENYAKIT DBD DAN BANJIR

Sabtu,30/09/2023) Camat Cempaka beserta dengan Lurah Se-Kecamatan Cempaka, Kepala Puskesmas Rawat inap Cempaka, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Tokoh Masyarakat, seluruh pegawai Se-Kecamatan Cempaka dan warga sekitar melaksanakan Kegiatan Gotong Royong di Lingkungan Jembatan Basung Kelurahan Sungai Tiung. Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk gerakan preventif mengatasi banjir yang sering terjadi di titik lokasi tersebut setiap tahunnya dikarenakan kurangnya…
Read more