Sungai Tiung,Kecamatan Cempaka

KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI RT MANDIRI 2022

KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI RT MANDIRI 2022

(20/10/2022) Sekretaris Camat Cempaka, Lurah Palam, Tim DKP3 Kota Banjarbaru, Babinsa Kelurahan Palam, Ketua Forum Kecamatan Cempaka, Ketua Forum RT/RW Kelurahan Palam, Serta Tim Monevwas Kecamatan Cempaka melaksanakan Kegiatan Monitoring Kelompok Masyarakat penerima bantuan sosial RT Mandiri di Kelurahan Palam.

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi dilakukan di 3 Lokasi yaitu Pokmas Kampung Purun dengan usaha kerajinan purun dan kuliner, Pokmas Savira dengan usaha penggemukan sapi, serta Pokmas Maju indah subur dengan usaha pertanian sayuran dan buah-buahan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *